Jumat, 30 Desember 2011

Modifikasi Motor Memperpendek Usia Penggunaan

Bagi sebagian besar bikers, kondisi mesin standar masih dianggap kurung mumpuni. Akibatnya, entah keinginan sendiri atau rayuan teman, tega mengoprek mesin. Nah, kalau sudah begini, buat penampilan sih oke! Namun bagaimana nasibnya sepeda motor tersebut setelah dioprek? Menurut Mangiring Siahaan selaku General Manager Service and Motorsport PT Yamaha Motor Kencana Indonesia (YMKI), daya tahan atau usia pakai sepeda motor dipastikan akan menjadi pendek. Lho kok bisa? Suhu mesin Dijelaskan, setiap modifikasi mesin akan memengaruhi kondisi kerjanya. Misalnya, modifikasi paling standar mengganti knalpot dengan tipe racing. Usia pakai komponen...

Kamis, 29 Desember 2011

Cara Membuat PCB

Cara Membuat PCB Praktis. Beberapa waktu yang lalu ada seorang rekan yang menanyakan tentang bagaimana cara membuat PCB secara praktis. Pertanyaan tersebut mungkin berawal saat  rekan tersebut melihat PCB ukuran sekitar 15-cm x 22-cm untuk 80/40-m SSB Transceiver, suatu rangkaian yang cukup kompleks yang saya buat saat itu. Dari pertanyaan tersebut sehingga saya tulislah artikel ini. Mudah-mudahan bisa bermanfaat juga bagi yang lain khususnya pengunjung blog ini.Menurut sepengetahuan saya ada beberapa cara membuat PCB secara praktis yaitu :Teknik Fotoresist, pada proses ini dibutuhkan beberapa alat dan bahan  yaitu : Lampu UV,...

Rabu, 28 Desember 2011

Cara Membuat Stiker / gambar Tempel Sederhana

Semua kini dapat membuat kerajinan tangan hasil kreativitas sendiri gambar tempel / stiker dengan bahan-bahan sederhana yang dapat kita temui di rumah atau di toko-toko buku kesayangan adik-adik semua. Dalam membuat prakarya tersebut sebaiknya didampingi oleh orang tua atau orang dewasa agar hasilnya bagus. Bahan : Kertas karton manila lem kertas cuka potongan gambar dari majalah. Cara Membuat Stiker : Tempel kertas karton manila di balik potongan gambar dari majalah dengan lem kertas. Campur dan aduk cuka dengan lem kertas dengan perbandingan 1 banding 2. Oles campuran cuka lem tadi di belakang kertas karton manila yang tidak ada gambarnya...

Selasa, 27 Desember 2011

Teknik Membuat Foto Kaca Menggunakan Resin dan katalis

Alat:Cetakan dari bahan plastikGelas UkurSuntik besar (bekas suntik refill printer)Gelas adukanPengaduk Bahan:Gambar yang hendak dilaminatingResinKatalisPigmen warnaGlitterMMA Langkah Kerja: 1.    Siapkan gambar yang hendak di laminating. Sesuaikan ukuran gambar dengan ukuran cetakan dengan cara menggunting gambar sesuai dengan ukuran cetakan. menyiapkan gambar 2.    Siapkan bahan laminating yang terdiri atas:a.    Resin 100 mlb.    Katalis 0,7 ccc.    MMA 0,4 cc (bila diperlukan)d.    Pigmen warna 0,5 cc 3.    Campurkan 100 ml Resin,...

Tips Cetak Gambar Super Besar Tanpa Perlu Ke Percetakan

Sering bertandang ke percetakan untuk mencetak poster? Sebenarnya kamu nggak perlu repot-repot begitu, karena bisa saja kamu membuat poster superjumbo di rumah dengan hanya bermodalkan printer inkjet. Ya, dengan bantuan aplikasi cetak poster,  kamu dapat membuat gambar berukuran besar secara praktis. Metode yang ditawarkan biasanya adalah dengan memotong-motong gambar besar menjadi seukuran kertas yang dipakai mencetak. Kemudian, potongan-potongan tersebut dicetak satu per satu. Setelah selesai, mereka dilem bersambungan hingga membentuk gambar utuh yang besar. Salah satu aplikasi yang bisa dimanfaatkan buat mencetak poster...

Page 1 of 30123Next